7+ Cara Masuk ke BIOS di Windows 10 Paling Mudah di PC/Laptop

Bagaimana Cara Masuk ke BIOS di PC/Laptop Windows 10 ? Selengkapnya bisa simak artikel berikut lebih lanjut.

Seperti yang kita tahu, kita masuk ke BIOS pada saat booting ketika PC/Laptop dihidupkan. Namun ternyata, Mode BIOS juga bisa kita akses lewat fitur Troubleshoot yang ada di Windows 10. Fitur ini memudahkan pengguna untuk masuk ke Mode BIOS dengan cepat, saat ingin melakukan konfigurasi settingan BIOS.

Cara Masuk ke BIOS di PC/Laptop Windows 10

bagaimana cara masuk bios windows 10
cara masuk ke bios windows 10

Berikut cara masuk ke bios windows 10:

  1. Pertama-tama untuk masuk ke Mode BIOS, kalian pergi ke menu Settings, dengan memilih icon gear di Start Menu Windows 10.
  2. Selanjutnya pergi ke Update & Security > lalu pilih Recovery.
  3. Kemudian pada bagian Recovery, pilih Restart Now.
  4. Pada bagian Choose an option, kalian pilih Troubleshoot.
  5. Pada bagian Advanced options, pilih UEFI Firmware Settings.
  6. etelah itu kalian pilih tombol Restart.
  7. Nantinya PC/Laptop Windows 10 kalian otomatis akan restart dan masuk ke mode BIOS.
cara masuk bios laptop windows 10
cara masuk bios pc windows 10
cara masuk ke bios pada komputer windows 10
cara masuk bios laptop windows 10

Dengan masuk ke Mode BIOS lewat Windows 10, dapat juga membantu, bagi kalian yang lupa menekan tombol Delete atau F1- F2 (Tergantung Jenis BIOS PC/Laptop) ketika komputer pertama kali dihidupkan.

Cara di atas berlaku juga bagi kalian yang mempunyai laptop Lenovo, Acer, Toshiba, Asus dan lain sebagainya.

Baca juga : Cara Update BIOS Motherboard Gigabyte

Cara Cepat Masuk ke Mode Troubleshoot

Cara cepat lainnya tanpa lewat menu Setting di Windows 10, untuk masuk ke mode Troubleshoot, kalian bisa tekan tombol Shift di keyboard beberapa saat. Kemudian tekan tombol Restart, selagi tombol Shift di keyboard masih ditekan.

Lihat Juga:  9+ Cara Membuat RAR di Laptop Windows 10/11 (ZIP)

Baca juga : Cara Melihat Spesifikasi Laptop dan PC Windows 10

Itulah dia artikel tentang bagaimana cara masuk ke BIOS di PC / Laptop Windows 10. Semoga bisa membantu kalian.

flash sale shopee
✅Biar Gak Kudet alias Kurang Update, Mending langganan GRATIS channel Telegram Teknoding.com di sini, dan dapetin ilmu gratis setiap harinya, atau bisa ikuti kami di Google News.

  Artikel Terkait

cara save pdf di photoshop

7+ Cara Save PDF di Photoshop (Export) dengan Mudah

cara membuka format file yang tidak didukung

5 Cara Membuka Format File Yang Tidak Didukung

cara menampilkan layar hp pc laptop windows 10

5 Cara Menampilkan Layar HP ke PC/Laptop Windows 10/11

Fathurrahman

Tech Enthusiast dan Blogger berpengalaman menulis sejak 2014, dengan background Ilmu Komputer. Sangat menyukai hal-hal tentang teknologi komputer, internet, dan HP Android, main game. Senang berbagi informasi gratis dan berguna untuk semua orang, lewat Teknoding.com. Connect me: Instagram