9+ Cara Mengunci Folder di Laptop Windows 10/11 (Lock)

Mengunci folder di Windows 10/11 yang didalamnya terdapat file-file penting, di PC / Laptop yang sedang kita gunakan.

Merupakan salah satu cara untuk mengamankan komputer kita, demi menjaga data pribadi kita untuk dilihat orang lain.

Baik itu keluarga, teman, atau siapapun yang ingin mencoba mengakses, file rahasia didalam folder tersebut.

Terus Gimana Cara Mengunci Folder di Laptop Windows 10/11? Simak artikel ini untuk tahu langkah-langkahnya dengan mudah dan jelas.

Cara Lock Folder di Laptop/PC Windows 10/11 Tanpa Aplikasi

Berikut cara mengunci folder di windows 10 tanpa aplikasi tambahan:

  • Jalankan aplikasi Notepad di PC / Laptop Windows 10, 8 atau 7.
  • Cara lainnya kalian bisa klik kanan pada folder, yang ingin kalian lindungi dengan kata sandi.
  • Selanjutnya pilih New > lalu pilih Text Document.
cara mengunci folder file di komputer windows 10
Kunci Folder dengan Notepad – Klik kanan New > Text Document
  • Kemudian double klik file text tersebut untuk membukanya.
  • Lalu kalian masukan atau pastekan kode script di bawah ke file text :
cara kunci folder di windows tanpa software
cara mengunci folder di windows 10
cls

@ECHO OFF

title Folder Locker

if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK

if NOT EXIST Locker goto MDLOCKER

:CONFIRM

echo Are you sure u want to Lock the folder(Y/N)

set/p "cho=>"

if %cho%==Y goto LOCK

if %cho%==y goto LOCK

if %cho%==n goto END

if %cho%==N goto END

echo Invalid choice.

goto CONFIRM

:LOCK

ren Locker "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"

attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"

Advertisement

echo Folder locked

goto End

:UNLOCK

echo Enter password to Unlock folder

set/p "pass=>"

if NOT %pass%==Masukan-Password-Disini goto FAIL

attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"

ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" Locker

echo Folder Unlocked successfully

goto End

:FAIL

echo Invalid password

goto end

:MDLOCKER

md Locker

echo Locker created successfully

goto End

:End
  • Ganti text yang berwarna biru, dengan password atau kata sandi yang kalian tentukan.
  • Berikutnya pilih File > Save as.
  • Pada kolom File name, isikan nama file dengan ekstensi .bat Contoh : KunciFolder.bat
  • Lalu pada bagian Save as type, pilih All Files.
  • Jika sudah pilih tombol Save.
how to lock a folder in windows 10
cara password folder windows 10
  • Secara otomatis file akan generated menjadi file batch.
  • Langsung saja klik file batch tersebut (KunciFolder.bat).
Lihat Juga:  15+ Cara Mempercepat SSD di Windows 10/11 (Optimize)
lock folder windows tanpa aplikasi
lock folder windows 10
  • Berikutnya akan muncul folder yang bernama Locker, kalian bisa masukan folder tersebut dengan file-file penting atau rahasia kalian.
folder locker di windows 10
Folder Locker
  • Lalu kalian klik lagi file batch (KunciFolder.bat) tersebut.
  • Sekarang akan muncul perintah, bahwa apakah kalian ingin mengunci folder tersebut (baca : folder Locker).
  • Ketikan Y lalu Enter di Keyboard.
mengunci folder di windows lewat perintah cmd
Lock folder lewat perintah
  • Nah, setelah itu jika kalian ingin membuka folder yang terkunci tersebut, kalian klik lagi file batch (KunciFolder.bat).
  • Sekarang kalian masukan password yang sudah ditentukan, lalu tekan Enter.
  • Otomatis folder Locker akan muncul kembali.
unlock folder dengan password di windows
Unlock folder dengan perintah pasword

Cara Kunci Folder di Laptop Windows dengan Password WinRAR

Berikut cara mengunci folder dan file di laptop dengan bantuan aplikasi:

cara mengunci folder dengan password winrar
Archive WinRAR > Pilih Set password

Berikut cara kunci folder di windows:

  1. Cara kedua untuk kunci folder dengan password, kalian bisa menggunakan software WinRAR.
  2. Selanjutnya, klik kanan pada folder pilih > Add archive.
  3. Kemudian pilih tombol Set Password.
  4. Berikutnya kalian atur password, untuk memproteksi folder dengan password.
  5. Serta jangan lupa ceklist Encrypt file names.
  6. Jika sudah klik OK.
  7. Klik OK lagi.
  8. Setelah itu, jika kalian membuka file ekstensi .rar tersebut.
  9. Maka kalian akan dimintai password untuk membuka folder.
setting password folder winrar di windows komputer
Setting Password WinRAR untuk proteksi folder Windows

Itulah dia artikel tentang bagaimana cara mengunci folder Windows di PC / Laptop. Semoga bisa membantu kalian.

  Artikel Terkait

cara menghitung subnetting subnet mask

5+ Cara Hitung Subnetting Kelas A, B, dan C untuk Pemula

cara membuka file apk

5+ Cara Buka File APK di Laptop/PC Windows, iOS/Android

cara save photoshop ke jpg png dengan cara mengekspor gambar hasil editan dalam bentuk png jpg

5+ Cara Menyimpan File Photoshop (Save) ke (PNG, JPG)

Fathurrahman

Fathur adalah penulis utama di Teknoding. Dia merupakan seorang blogger sejak 2014. Antusias terhadap Teknologi. Serta suka berbagi dan bahas hal-hal yang berkaitan tentang Teknologi dan internet.