Cara Hide dan Unhide NFT di OpenSea
Gimana si cara menyembunyikan dan memunculkan NFT di profil OpenSea? Setelah sebelumnya kita sudah belajar mengenai apa itu NFT. Serta kita telah mencoba membuat NFT dan menjualnya NFT di OpenSea. Nah pada artikel kali akan dibahas tentang gimana cara hide dan unhide…